Selasa, 22 November 2016

Jenis Kain PE

Sebagai jasa konveksi terkemuka di semarang, www.kaospolo.co sering kali di tanya mengenai beberapa jenis kain yang kami gunakan untuk membuat baju atau Kaos.

Hari ini kita akan sedikit membahas mengenai kain kaos yang berjenis Polyester

Keunggulan dari kain jenis ini tentu saja Harga MURAH nya. :)

Kain ini terdiri dari 2 jenis yaitu PE Single Knit dan PE Double Knit.
Double Knit PE lebih tebal daripada Single Knit PE. Umum nya kain jenis ini sedikit panas dan kurang menyerap keringat.

walau pun begitu, kaos berjenis PE ini sangat cocok di pakai sebagai kaos Promosi produk komersial seperti Oli, ban motor/mobil, saos, dll. Dan Cukup oke juga jika di gunakan di event2 tertentu.

Harga nya, murah, tapi tidak cukup murah untuk bisa jadi bahan kaos partai. Kaos partai menggunakan bahan di bawah kualitas PE, disebut Hyget.

Nah , berikut ini spesifikasi kain PE Single knit dan Double Knit.

Kain PE Single Knit
Bahan : 100% PE
Gramasi : -/+ 190 g/m2
lebar : 36" / 90cm
panjang/kg : 2,6 - 2,8 m/kg
1kg kurang lebih nya bisa utk 4 baju tangan pendek dewasa (55cm x 75cm)

Segitu saja dari Saya, jika anda membutuhkan jasa konveksi murah berkualitas , dapat menghubungi saya ya di Call/WA :

089661001113 / 081228577877

Atau klik di www.Kaospolo.co

Tidak ada komentar:

Posting Komentar